KLATEN – Pemerintah Kabupaten Klaten memfungsikan Edotel sebagai tempat isolasi terpusat khusus ibu hamil dan menyusui yang terpapar Covid-19, mulai Selasa (3/8/2021).
KLATEN – Pemerintah Kabupaten Klaten memfungsikan Edotel sebagai tempat isolasi terpusat khusus ibu hamil dan menyusui yang terpapar Covid-19, mulai Selasa (3/8/2021).